Mamidah’s Homemade Jajaki Ekspor ke Singapura – Geliat UMKM, Me-Restart Paradigma (Bag.8)
APINDOKALTIM.COM – Salah satu produk unggulan pelaku UMKM Balikpapan adalah kacang mede dan kacang crispy. Menjadi bernilai ekonomi tinggi dan layak menjadi produk oleh-oleh dan cinderamata, karena sudah dikemas baik…
